Sun Go Kong di telapak tangan Buddha

Dulu waktu saya SD, mobil jemputan selalu datang di waktu yang sama. Sebelum mobil itu datang, saya selalu sempat menonton serial Kera Sakti di salah satu channel TV swasta. Saya nggak tahu persis serial itu versi adaptasi yang mana, karena cerita Perjalanan ke Barat ini benar-benar populer dan sudah diadaptasi berulang kali dalam berbagai versi. … Lanjutkan membaca Sun Go Kong di telapak tangan Buddha

Iklan