Kemarin ini saya ngobrol dengan Eya Grimonia saat saya kembali menjadi organizer TEDxBandung. Jadi ceritanya ini lagi H-1, terus Eya Grimonia datang malam-malam sama orangtuanya untuk check sound, karena selain menyampaikan presentasi, dia juga akan ngasih performance di sesi kedua. Untuk yang belum tahu, Eya Grimonia adalah seorang violis muda berusia 16 tahun. Setelah soundman … Lanjutkan membaca 9 Jam